Vivian Tjung : Pemain Sasando Alat Musik Petik Khas NTT
Sosok muda sarat prestasi tersebut ternyata merupakan keturunan dari Ang Hauw Lang, pejuang asal NTT, yang memiliki jasa besar meneruskan surat-surat dari dan ke Bung Karno selama masa pembuangan di Ende (1934-1938).











